Android yang berada dibawah pengawasan Google dan Open Handset Alliance (OHA) ini dirilis secara open source (gratis) pada tahun 2007, sehingga kita dapat melakukan kostumisasi pada android sesuai keinginan. Sama seperti halnya sistem operasi linux pada komputer yang sampai sekarang belum ada virus bersemayam atau diciptakan untuk merusak linux dan pastinya antivirus juga tidak diciptakan untuk linux. Jadi virus apapun yang masuk ke sistem operasi linux tidak akan berkerja sama seperti data/file yang rusak. Seperti itu juga sistem operasi diandroid.
kenapa antivirus diandroid diciptakan?
Ya tentunya untuk melindungi Smartphone anda dari virus/malware. Jika anda mendownload langsung aplikasi dari googleplay store maka android aman dari virus. Perlu diketahui sistem android sangat sulit ditembus oleh virus. lalu kenapa perusahaan atau orang menciptakan antivirus? Simple, untuk melindungi smartphone anda dari virus/malware dari sebuah program yang kita download dari luar playstore.
Apakah penggunaan antivirus di android itu penting?
Tentu tidak. Mengapa? karena antivirus banyak memakan RAM dan baterai akan cepat habis, hal ini di sebabkan antivirus terus bekerja. Kebanyakan virus/malware diandroid tersebut bermotif finansial seperti pencurian identitas kartu kredit/internet banking. Bagi anda yang sering melakukan aktifitas finansial di android sebaiknya menginstall antivirus dan berhati-hati saat mendownload aplikasi diluar googleplay store.
Kalau begitu apa alasan smartphone sering hang, menjadi berat, dan restart sendiri?
Penyebab smartphone hang, menjadi berat(leg), dan restart sendiri bukanlah karena virus akan tetapi ada beberapa penyebab yaitu :
1. Overload penggunaan CPU, Memory RAM dan GPU,
2. Hardware sudah lemah, performa turun (usia smartphone) dan beban terlalu banyak.
3. Terjadinya crash/berhenti bekerja/frezee software atau aplikasi
Bagaimana cara mengatasinya :
1. Kurangi beban ponsel
2. Hapus aplikasi yang bekerja pada background proses
3. Hard reset atau reset factory
Sekian artikel �Apakah android memerlukan antivirus?� semoga bermanfaat. Dan sedikit informasi yang perlu diperhatikan kebanyakan virus didapat dari internet berhati-hatilah saat mengklik iklan atau mendownload diluar googleplay store, dan berhati-hatilah dan jangan terlalu sering mentrasfer data melalui komputer pc/laptop dan bluetooth. Perlu juga diketahui data anda yang tersimpan bersama virus diandroid dijamin tak akan rusak maupun hilang jadi jangan takut sama virus karena virus diciptakan bersama solusinya.
Demikian artikel tentang Apakah android memerlukan antivirus? ini dapat kami sampaikan, semoga artikel atau info tentang Apakah android memerlukan antivirus? ini, dapat bermanfaat. Jangan lupa dibagikan juga ya! Terima kasih banyak atas kunjungan nya.